Test Logika Penalaran

Posted by

Soal Psikotes Tes Logika adalah tes psikologi yang bertujuan untuk menguji kemampuan seseorang berpikir sesuai nalar atau masuk akal. Jika anda mendapatkan skor tinggi pada tes logika ini berarti anda memiliki daya nalar yang tinggi pula dalam menganalisa suatu permasalahan yang terjadi baik dalam dunia kerja maupun dalam kehidupan sehari-hari.

Bentuk-bentuk soal psikotes tes logika penalaran ini sebenarnya dapat dapat anda kerjakan tanpa perlu menggunakan rumus tertentu yang harus anda hafalkan terlebih dulu. Karena untuk mengerjakan tes logika ini, yang diperlukan hanyalah bagaimana anda menganalisa masalah dan mencari solusinya dengan daya penalaran yang anda miliki.

Contoh Soal Psikotes Tes Logika

1. Semua pemain sepakbola yang berkebangsaan Italia berwajah tampan. John adalah pemain sepakbola berkebangsaan Inggris.

a. John bukanlah pemain sepakbola yang tampan
b. John adalah pemain sepakbola yang tampan
c. Meskipun bukan berkebangsaan Italia, John pasti berwajah tampan
d. Mustahil John berwajah tampan
e. Tidak dapat ditarik kesimpulan


Blog, Updated at: 4:29 PM

0 comments:

Post a Comment